Pada tahap ini, kegiatan yang dilakukan adalah mengemas
hasil praktikum-praktikum sebelumnya menjadi sebuah showreel yang bisa
digunakan sebagai portofolio.
ALAT
Adobe Premiere Pro CC
BAHAN
hasil praktikum-praktikum sebelumnya
1. Prak 1: Logo utama 360
2. Prak 2: Hasil penambahan camera path
3. Prak 3: Secondary Assets
4. Prak 3: Logo Movement
5. Prak 4: Camera Depth
6. Prak 5: Flare
7. Prak 5: Particles
8. Prak 5: Chromatic Aberration
9. Prak 5: Vignette
DASAR TEORI
Showrell merrupakan Portofolio video yang menunjukkan bakat seorang aktor, sutradara, animator dll. Atau dari sumber lain dapat pula disebut dengan kumpulan program-program unggulan yang dibuat sesuai
kebutuhan, yang regular adalah showreel, namun sering juga dibuat showreel
khusus sesuai dengan kepentingan. Misal : klien sales, anak-anak, dan
lain-lain.
TUGAS PRAKTIKUM
Pada animasi logo favorit yang sudah kalian buat sebelumnya,
buatlah progression reel-nya.
HASIL PRAKTIKUM
KESIMPULAN
No comments:
Post a Comment